Silabus PJOK Kurikulum 2013 SD/MI Kelas 1 sampai 6 Semester 2

Silabus PJOK Kurikulum 2013 SD/MI Kelas 1 sampai 6 Semester 2

Pengertian Silabus Menurut Kurikulum 2013

Pada  Kurikulum 2013 yang telah berhasil direvisi sampai dengan tahun 2017 bahwa pengertian silabus  adalah rencana pembelajaran pada suatu kelompok mata pelajaran/tema tertentu yang mencakup Standar Kompetensi (SK), Kompetensi Dasar (KD), materi pokok/pembelajaran, kegiatan pembelajaran, indikator, penilaian, alokasi waktu, dan sumber/bahan/alat belajar. 
Silabus PJOK Kurikulum 2013 SD/MI Kelas 1 sampai 6 Semester 2
Silabus PJOK Kurikulum 2013 SD/MI Kelas 1 sampai 6 Semester 2
Silabus merupakan bagian dari penjabaran Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar ke dalam materi pokok/pembelajaran, kegiatan pembelajaran, dan indikator pencapaian kompetensi untuk penilaian. Silabus merupakan seperangkat rencana dan pengaturan tentang kegiatan pembelajaran, pengelolaan kelas, dan penilaian hasil belajar.

Silabus mengandung komponen pokok yang dapat menjawab pertanyaan berikut: Kompetensi yang akan ditanamkan kepada peserta didik melalui suatu kegiatan pembelajaran dan kegiatan yang harus dilakukan untuk menanamkan/membentuk Kompetensi (kekuatan) tersebut dengan upaya yang harus dilakukan untuk mengetahui bahwa kompetensi tersebut sudah dimiliki peserta didik. 

Silabus bermanfaat sebagai pedoman sumber pokok dalam pengembangan pembelajaran lebih lanjut, mulai dari pembuatan rencana pembelajaran, pengelolaan kegiatan pembelajaran, dan pengembangan sistem penilaian pada satuan pendidikan.

Apabila kajian silabus secara umum seperti pernyataan di atas, maka kiranya hal tersebut berlaku pula bagi silabus-silabus pada semua mata pelajaran terutama pada pengguna Kurikulum 2013.
Baca juga: Administrasi PBM K13 Kelas 6 SD/MI Lengkap
Oleh karena itulah kiranya materi yang kami bagikan saat ini tentang Silabus PJOK Kelas 1, 2, 3, 4, 5, dan Kelas 6 SD Kurikulum 2013 Revisi 2017 sangat cocok dan telah sesuai dengan apa yang ada pada uraian di atas tersebut.

Link download Silabus PJOK Kelas 1, 2, 3, 4, 5, dan Kelas 6 SD Kurikulum 2013 Revisi 2017 di bawah ini.
Silabus PJOK SD Kelas 1 Revisi_2017.docx
Silabus PJOK SD Kelas 2 Revisi_2017.docx
Silabus PJOK SD Kelas 3 Revisi_2017.docx
Silabus PJOK SD Kelas 4 Revisi_2017.docx
Silabus PJOK SD Kelas 5 Revisi_2017.docx
Silabus PJOK SD Kelas 6 Revisi_2017.docx
Demikian ulasan singkat materi Silabus PJOK Kelas 1, 2, 3, 4, 5, dan Kelas 6 SD Kurikulum 2013 Revisi 2017 semoga dengan kajian tersebut bapak dan ibu guru/pendidik akan lebih memahami betapa pentingnya materi ini.

Terima kasih bagi yang telah berkunjung dan semoga yang belum berkunjung segera merapat untuk mendapatkan materi-materi baru dari blog kami ini.


Banyak Dicari

Download Administrasi PJOK Kurikulum 2013 Super Lengkap


Tag : Admin Umum
Back To Top