Modul PKB Guru SD Kelas Tinggi
Modul PKB Guru SD Kelas Tinggi merupakan materi persiapan untuk menghadapi pelaksanaan pretest maupun pelaksanaan Uji Kompetensi Guru (UKG) tahun 2017. Harap diketahui oleh semua guru terutama yang mengajar umumnya semua guru di jajaran pendidikan, bahwa tahun 2017 Great nilai telah dinaikkan menjadi score 70. Hal inilah yang menyebabkan pertanyaan besar oleh para guru yang masih kurang memahami.
Misalnya pada tahun 2015 atau tahun 2016 seorang guru mengikuti UKG dengan 10 Kelompok Kompetensi dengan kode warna merah misalnya ada 4, kode warna hitamnya berarti berjumlah 6, namun setelah pada tahun 2017 ini melakukan keaktifan pada simpkb terjadi perubahan dengan kode Kelompok Kompetensi yang ber kode merah menjadi 7. Hal itu berari pada tahun sebelumnya kode warna hitam pada kelompok kompetensi tersebut di bawah score 70, sehingga akan menambah kode warna merah kelompok kompetensi tahun 2017 ini.
Hal lain yang juga perlu dipahami bahwa apabila terjadi perubahan data baik dari kelas awal (rendah) bergeser menjadi kelas Tinggi (atas), maka guru yang bersangkutan perlu melakukan konfirmasi data ke dinas untuk mereset data guru tersebut. Dan akhirnya guru tersebut akan mengikuti pretest yang akan dilaksanakan bulan Agustus ini, maka dari itu materi Modul PKB Guru SD Kelas Tinggi inilah sebagai bahan untuk mempelaji terlebih dahulu.. Modul PKB Tahun 2017 Guru SD Kelas Tinggi yang terdiri dari:
- Modul PKB Tahun 2017 Guru SD Kelas Tinggi KK-A (2017)
- Modul PKB Tahun 2017 Guru SD Kelas Tinggi KK-B (2017)
- Modul PKB Tahun 2017 Guru SD Kelas Tinggi KK-C (2017)
- Modul PKB Tahun 2017 Guru SD Kelas Tinggi KK-D (2017)
- Modul PKB Tahun 2017 Guru SD Kelas Tinggi KK-E (2017)
- Modul PKB Tahun 2017 Guru SD Kelas Tinggi KK-F (2017)
- Modul PKB Tahun 2017 Guru SD Kelas Tinggi KK-G (2017)
- Modul PKB Tahun 2017 Guru SD Kelas Tinggi KK-H (2017)
- Modul PKB Tahun 2017 Guru SD Kelas Tinggi KK-I (2017)
- Modul PKB Tahun 2017 Guru SD Kelas Tinggi KK-J (2017)
Akhirnya dengan ucapan beribu-ribu terima kasih kami ucapkan kepada semua pengunjung yang telah meluangkan waktunya untuk saling berbagi, sehingga materi Modul PKB Guru SD Kelas Tinggi dapat bermanfaat
Banyak Dicari
Download Administrasi PJOK Kurikulum 2013 Super Lengkap
Tag :
SD/MI